Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2017

Secuil Bagian Negeri yang Terpencil

Berikut ini adalah pengalaman gw melalangbuana ke tempat baru! Jadi, tahun 2014 adalah tahun kedua gw menjadi panitia k2n, atau kuliah kerja nyata. K2n ini adalah program dari direktorat kemahasiswaan kampus dan juga merupakan salah satu mata kuliah pilihan di kampus gw. Pesertanya bisa dari jurusan mana aja. Setelah pertama jd panitia di tahun 2013 gw jd panitia k2n di daerah puncak bogor, tahun 2014 jd panitia lg yg tempatnya ditambah, selain di puncak bogor, jg ada di Kaltara alias Kalimantan Utara. Ternyata Kaltara ini provinsi terakhir pada saat itu, ke-34 di Indonesia, baru disahkan di tahun 2012 dengan ibukota Tanjung Selor. Kaltara ini pas banget berbatasan sama tetangga kita, Malaysia. Pas k2n 2014 itu titik penempatannya di Nunukan dan Malinau. Untuk kesana, pertama kita naik pesawat sekitar 3 jam dari Jakarta dengan tujuan Tarakan. Jadi walaupun Kaltara ibukotanya Tanjung Selor, untuk transportasi udara diarahkannya ke Tarakan. Kalo gak salah kenapa bandaranya di Tarak